Askonas Sulbar Minta Evaluasi Kegiatan Tahun 2021

- Jurnalis

Selasa, 25 Januari 2022 - 09:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Askonas Sulawesi Barat, Ilham Zainuddin

Ketua Askonas Sulawesi Barat, Ilham Zainuddin

indigo99.com | Kegiatan pengadaan barang dan jasa anggaran tahun 2021 di lingkungan Pemerintahan daerah Provinsi Sulawesi Barat ( Sulbar ) , diminta perlu dievaluasi kembali sebelum dilaksanakan kegiatan lelang tahun 2022.

Hal itu ditegaskan oleh Ketua asosiasi kontraktor nasional ( Askonas ) Sulawesi Barat ( Sulbar ), Ilham Zainuddin, kepada indigo99.com. Selasa (25/1).

Menurut dia, proses lelang kegiatan barang dan jasa serta kegiatan konstruksi untuk tahun 2022 ini, tidak lama lagi akan dilaksanakan baik yang dibiayai oleh APBD, APBN dan DAK. Namun pemerintah harus mencermati sebelum kegiatan itu. Karena jangan sampai kata dia, ada proyek yang diduga bermasalah ikut kembali ambil bagian menjadi peserta lelang di tahun 2022. 

ADVERTISEMENT

ads ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Sebaiknya harus dievaluasi dulu semua proyek konstruksi barang dan jasa tahun 2021, sejauh mana capaiannya, apakah ada masalah atau tidak. Jangan sampai ada peserta lelang dengan tanda kutip bermasalah dan kembali ikut jadi peserta lelang. Artinya, tahapan pertama sudah bermasalah bagaimana tahapan selanjutnya, “ sebut Ilham.  

Baca Juga :  Kejadian Dugaan Cabul di Madrasah, Kakanwil Kemenag Sulbar Minta Oknum Kamad Bertanggung Jawab

Masih dia, pihaknya belum bisa mengetahui pasti apakah ada proyek  yang bermasalah di tahun 2021 yang berujung adanya temuan BPKP temuan inspektorat adanya proyek bermasalah. Termasuk kata dia, proyek yang putus kontrak ditahun 2021.

“ Ini yang kita tidak tahu, kita belum bisa tahu perusahaan mana yang mengerjakan. Soal proyek bermasalah seperti putus kontrak yang berpotensi berimplikasi hukum terhadap kerugian keuangan negara setelah hasil pemeriksaan inspektorat dan perhitungan kerugian negara oleh BPKP, “ungkapnya 

Pria yang akrab disapa Rori itu, meskipun proses lelang dini dimungkinkan oleh aturan namun diminta kepada pemerintah untuk tetap mempublish kegiatan – kegiatan bermasalah untuk mengetahui seperti apa capaiannya.  Apalagi kata Rori, masa jabatan gubernur Sulbar sebentar lagi akan berakhir tentu harus terukur dengan baik.

Baca Juga :  Dandim Mamuju Minta Pelaku Calo Penerimaan Casis TNI Dihukum Berat

“ ini yang harus diketahui meskipun lelang dimungkinkan oleh aturan, tetapi Askonas berpandangan lain meminta agar ditinjau kembali pekerjaan – pekerjaan yang sudah terlaksana tahun 2021 seperti apa capaiannya. Apalagi jabatan gubernur tidak lama lagi akan berahir, ” jelas Rori.

Rori berharap, untuk tahun 2022 kegiatan lelang barang dan jasa bisa berjalan sesuai dengan mekanisme yang berlaku tanpa ada yang menabrak aturan.

“ Itu harapan kita semua semoga proses lelang barang dan jasa tahun ini bisa berjalan dengan baik dan selalu profesional tanpa ada yang dirugikan, “ pungkas Rori**

Pewarta indigo99.com : Adji

 

Berita Terkait

Pj Gubernur Ajak Masyarakat Majene Teladani Rasulullah 
Kasus Korupsi Kapal Milik Pemda Mamuju Bertambah 1 Tersangka
Klaim Pokir Ayahnya, Seorang Wanita di Majene Gagalkan Kegiatan Milik Disdik
Gegara Bogem Mentah Oknum ASN di Majene Dipolisikan
Polsek Kalumpang Gagalkan Truk Pemuat BBM Subsidi
Kasus Pengeroyokan di Stadion Manakarra Saling Memaafkan, Hasil Diversi Keluarga Korban Tolak 
Kejati Sulbar Ngobras Bersama Jurnalis, Mulai Kasus Korupsi Hingga Perambahan KHL
BRI Mamuju Peduli, Korban Kebakaran Simbuang Terima Santunan 94 Juta
Berita ini 471 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 29 September 2023 - 09:20 WIB

Pj Gubernur Ajak Masyarakat Majene Teladani Rasulullah 

Kamis, 28 September 2023 - 14:34 WIB

Kasus Korupsi Kapal Milik Pemda Mamuju Bertambah 1 Tersangka

Rabu, 27 September 2023 - 23:04 WIB

Klaim Pokir Ayahnya, Seorang Wanita di Majene Gagalkan Kegiatan Milik Disdik

Rabu, 27 September 2023 - 18:37 WIB

Gegara Bogem Mentah Oknum ASN di Majene Dipolisikan

Rabu, 27 September 2023 - 12:22 WIB

Kasus Pengeroyokan di Stadion Manakarra Saling Memaafkan, Hasil Diversi Keluarga Korban Tolak 

Rabu, 27 September 2023 - 11:16 WIB

Kejati Sulbar Ngobras Bersama Jurnalis, Mulai Kasus Korupsi Hingga Perambahan KHL

Selasa, 26 September 2023 - 19:47 WIB

BRI Mamuju Peduli, Korban Kebakaran Simbuang Terima Santunan 94 Juta

Selasa, 26 September 2023 - 17:41 WIB

Perdana, Sulbar Dapat Percikan DBH 41,5 Miliar

Berita Terbaru

Pj Gubernur Sulbar melakukan prosesi Maccobbo benda pusaka .(Foto/Saprudin)

Advertorial

Pj Gubernur Ajak Masyarakat Majene Teladani Rasulullah 

Jumat, 29 Sep 2023 - 09:20 WIB

Alamrhum Kadiv Imigrasi Kumham Sulbar, Andi Pallawarukka.(foto/kasim)

Uncategorized

Kadiv Imigrasi Kumham Sulbar Tutup Usia 

Rabu, 27 Sep 2023 - 22:28 WIB

Foto ilustrasi

Headline

Gegara Bogem Mentah Oknum ASN di Majene Dipolisikan

Rabu, 27 Sep 2023 - 18:37 WIB